
Pengumuman Kelulusan Peserta Didik Tahun 2022
Kepada
Yth. Bapak / Ibu orang tua / Wali Peserta didik dan Peserta didik XII
SMAK Bina Latih Karya Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2021/2022
Di
Tempat
Dengan hormat,
Menindaklanjuti Surat Edaran Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampung Nomor : 420 / 1484 / V.01/DP.3/2022, tanggal 27 April 2022 perihal Pengumuman Kelulusan dan Pembagian Ijazah jenjang SMA/SMK Tahun 2022, maka kami menginformasikan beberapa hal kepada Bapak / Ibu orang tua / Wali Peserta didik dan Peserta didik XII sebagai berikut :
- Pengumuman Kelulusan Peserta Didik Kelas XII akan dilaksanakan pada tanggal 3 Juni 2022, waktu pukul 22.00 WIB dan dilakukan secara daring.
- Informasi Pengumuman Kelulusan akan dimuat dalam website sekolah www.smkblkbalam.sch.id dan akun media sosial sekolah.
- Informasi lebih lanjut dapat menguhubungi pihak sekolah atau melalui wali kelas masing masing peserta didik pada waktu sesuai jam kerja.
Demikian informasi ini disampaikan, atas perhatian kita semua, kami seluruh sivitas SMK Bina Latih Karya Bandar Lampung, menyampaikan terimakasih.
Komentar
Lulus
Lulus
Lls
Lulus
Lulus
Lulus
Lulus
Lulus
Alhamdulillah
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Kegiatan Pra MPLS SMK BLK Tahun Pelajaran 2022-2023
SMK BLK, Pada tahun Pelajaran 2022 – 2023 SMK Bina Latih Karya Bandar Lampung telah melaksanakan kegiatan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB), tindak lanjut dari penerimaan ini a
BIMBINGAN KARIR PESERTA DIDIK KELAS XII
SMK BLK, Untuk mempersiapkan diri sebelum lanjut Bekerja, Melanjutkan ke PTN/PTS, dan Wirausaha (BMW), Peserta didik kelas XII SMK BLK dibekali bimbingan Karir oleh Tim Bursa Kerja Khus
PEMBENTUKAN PENGURUS MGMP TKJ PROVINSI LAMPUNG
SMK BLK, Dalam peningkatan Mutu dan Pengembangan Bidang Pendidikan Untuk Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan, dalam hal ini MKKS Provinsi Lampung melakukan Rapat Pembentuka
GUBERNUR LAMPUNG RESMIKAN 31 SMK PUSAT KEUNGGULAN SELAMPUNG
SMK BLK, Dalam agenda kunjungan kerja di Lampung Utara, disela-sela kegiatannya Gubernur Lampung Ir. Arinal Djunaidi bersama Jajaran dan di Dampingi Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudaya
SISWA SMK BLK PRAKTIK KERJA LAPANGAN DI DUNIA KERJA
SMK BLK, Untuk menambah ilmu dan wawasan Kompetensi Keahlian siswa di Jenjang SMK, Kegiatan rutin sesuai dengan Kalender Pendidikan, maka siswa-siswi SMK BLK pada kelas XI di semester g
Ekspose Hasil Pendampingan Implementasi Pembelajaran ( PIP ) SMK PK di BPPMPV KPTK Gowa
SMK BLK, Hari ini, Jum'at Tanggal 17 Desember 2021, Kepala SMKS Bina Latih Karya Bandar Lampung, Bapak Riyanto, S.Pd., M.M bersama dengan 187 Kepala SMK Pusat Keunggulan Se- Indonesia,
DIGITAL MARKETING PADA DUNIA SMK
SMK BLK, Suatu kegiatan pemasaran atau promosi sebuah brand atau produk menggunakan media digital atau internet itulah yang disebut dengan Digital Marketing. Tujuan digital marketing ad
PENTINGNYA BUDAYA KERJA DITERAPKAN DI SMK
SMK BLK, Budaya Kerja adalah suatu asumsi, nilai dan norma yang dilakukan berulang-ulang oleh pegawai atau karyawan yang dikembangkan dalam organisasi yang tercermin dari sikap menjadi
MONITORING IMPLEMENTASI KURIKULUM OLEH POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA
SMK BLK, Implementasi Kurikulum Operasional Sekolah (KOS) Pada Paradigma Baru di Tahun Pelajaran 2021-2022 sudah diterapkan diseluruh Tingkat Satuan Pendidikan SMA/SMK. Berkenaan dengan
Penguatan Karakter Budaya Kerja dan Sosial Media Digital Marketing di SMK BLK
SMK BLK, Dalam rangka untuk meningkatkan Komitmen Sekolah yang menguatkan Karakter dan Budaya Kerja di Satuan Pendidikan, SMK Bina Latih Karya Bandar Lampung pada Hari ini Jumat, 12 Nov
udh lulus